Noble Qur'an » Indonesia » Sorah Al-Jumu'ah ( Friday )
Indonesia











Daftar Buku
- Amalan-amalan Berpahala Seperti Shalat MalamDi antara rahmat Allah -azzawajalla- kepada hamba-hamba-Nya, Dia berikan kepada kita amalan-amalan mudah yang pahalanya menyamai pahala shalat malam. Siapa yang luput melakukan shalat malam atau lemah melaksanakannya, janganlah melewatkan amalan-amalan tersebut agar berat timbangan amalnya. Ini bukanlah ajakan untuk meninggalkan shalat malam, "Salafusshalih" -rahimahumullah- (generasi terdahulu kita) tidak memahami seperti itu, mereka giat dalam setiap medan kebaikan.
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/368848
- Mazhab Fiqh Kedudukan dan Cara MenyikapinyaBuku ini membahas tentang hal-hal yang berkaitan dengan mazhab-mazhab fiqih yang terdapat pada masyarakat muslim, seperti definisi mazhab, bagaimana proses terjadinya mazhab, dan profil empat mazhab yang terkenal. Dibahas pula bagaimana menyikapi perbedaan mazhab diantara masyarakat muslim.
Karya : Abdullah Haidar
Editor : Erwandi Tirmizi
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371397
- PRINSIP-PRINSIP AQIDAH AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AHBuku ini menjelaskan tentang makna firqah najiyah yaitu firqah yang berlandaskan akidah ahlussunnah wal jamaah. Berikutnya dibahas tentang prinsip-prinsip akidah ahlus sunnah wal jama'ah. Buku ini ditutup dengan penjabaran sifat dan akhlak kelompok ahlussunnah wal jama'ah.
Karya : Shaleh Al-Fauzan
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Penterjemah : Rahmatul Arifin Muhammad bin Ma'ruf
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1556
- WASPADA TERHADAP BID'AHWASPADA TERHADAP BID'AH: Risalah kecil ini berbicara tentang beberapa peringatan dan seremonial seperti maulid nabi, isra' dan mi'raj serta peringatan nisfu sya'ban yang sering dilakukan oleh sebagian besar kaum muslimin yang sebenarnya merupakan bid'ah yang diada-adakan dalam agama karena tidak ada sandaran yang sahih baik dari alquran maupun sunnah.
Karya : Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Bakrun Syafi'i - Muzakkir Muhammad Arif
Penterjemah : Farid Ahmad Okbah
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/70879
- TAUHID & MAKNA SYAHADATAINBuku ini menjelaskan tentang makna tauhid dan pembagiannya, serta makna syahadatain yang dilengkapi dengan pembahasan syarat, rukun dan keutamaan Laa Ilaaha Illallah kemudian dilanjutkan dengan pembahasan tentang pembatal-pembatal keislaman.
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri
Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah - Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1633