Indonesia - Sorah An-Nasr ( The Help )

Noble Qur'an » Indonesia » Sorah An-Nasr ( The Help )

Choose the reader


Indonesia

Sorah An-Nasr ( The Help ) - Verses Number 3
إِذَا جَاءَ نَصْرُ اللَّهِ وَالْفَتْحُ ( 1 ) An-Nasr ( The Help ) - Ayaa 1
Apabila telah datang pertolongan Allah dan kemenangan,
وَرَأَيْتَ النَّاسَ يَدْخُلُونَ فِي دِينِ اللَّهِ أَفْوَاجًا ( 2 ) An-Nasr ( The Help ) - Ayaa 2
dan kamu lihat manusia masuk agama Allah dengan berbondong-bondong,
فَسَبِّحْ بِحَمْدِ رَبِّكَ وَاسْتَغْفِرْهُ ۚ إِنَّهُ كَانَ تَوَّابًا ( 3 ) An-Nasr ( The Help ) - Ayaa 3
maka bertasbihlah dengan memuji Tuhanmu dan mohonlah ampun kepada-Nya. Sesungguhnya Dia adalah Maha Penerima taubat.

Daftar Buku

  • Manasik Haji Dan UmrahManasik Haji Dan Umrah.

    Karya : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin

    Editor : Mohammad Muinuddin Bashri - Munir Fuadi Ridhwan - Muhammad Yusuf Harun

    Penterjemah : Aman Nazir Shaleh

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1560

    Download :Manasik Haji Dan Umrah

  • Dampak Negatif KemaksiatanBuku ini menjelaskan tentang akibat buruk dari sebuah kemaksiatan yang lakukan oleh seorang hamba dengan disertai contoh nyata dari kisah-kisah umat terdahulu dan sekarang serta menyebutkan tentang asal-usul kemaksiatan.

    Karya : Abdullah Muhammad Al-Sadhan

    Penterjemah : Mohammad Lathif

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/231656

    Download :Dampak Negatif KemaksiatanDampak Negatif Kemaksiatan

  • Etika Kehidupan Muslim Sehari-hariIslam benar-benar menaruh perhatian yang sangat besar kepada manusia di dalam segala perihal dan urusannya, agama dan dunianya, lapang dan kesulitannya, bangun dan tidurnya, dikala bepergian dan iqamah, makan dan minum, bahagia dan sedihnya. Tidak ada perkara kecil ataupun besar apapun yang tidak dijelaskan oleh Islam.

    Karya : Departemen Ilmiyah Darul Wathan

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/227948

    Download :Etika Kehidupan Muslim Sehari-hariEtika Kehidupan Muslim Sehari-hari

  • Taubat Jalan Menuju SurgaBuku ini berisi tentang makna taubat dan hakikatnya serta keutamaannya, sebagaimana dijelaskan pula syarat-syarat taubat dan nasehat bagi mereka yang ingin bertaubat serta bahayanya menunda-nunda taubat.

    Editor : Mohammad Lathif

    Penterjemah : Abdullah Haidar

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371385

    Download :Taubat Jalan Menuju Surga

  • SHALAT BERJAMA`AH Keutamaan, Manfaat dan Hukumnyashalat merupakan suatu perkara yang besar, melihat kedudukannya yang sangat esensial di dalam rukun Islam setelah syahadatain, dan shalat juga merupakan pembeda antara seorang muslim dengan seorang kafir, serta ia merupakan sendi agama Islam , tulisan ini mencoba untuk menguak hukum, keutamaan dan manfaat shalat berjamaah ….

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Penterjemah : Muhammad Khairuddin

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/291540

    Download :SHALAT BERJAMA`AH Keutamaan, Manfaat dan HukumnyaSHALAT BERJAMA`AH Keutamaan, Manfaat dan Hukumnya

Choose language

Choose Sorah

Daftar Buku

Choose tafseer

Participate

Bookmark and Share