Noble Qur'an » Indonesia » Daftar Buku » Pelajaran dan Hikmah yang Terdapat dalam Tafsir Surat al-Fatihah
Pelajaran dan Hikmah yang Terdapat dalam Tafsir Surat al-Fatihah
Setiap hari sebanyak 17 kali atau lebih kaum muslimin membaca surat al-Fatihah dalam sholat akan tetapi sudahkah kita memahami isi dari surat tersebut? Buku ini mencoba mengulas tafsir surat al-Fatihah agar kita dapat mentadaburinya.Karya : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371395
Daftar Buku
- Ringkasan Hukum-Hukum Seputar PuasaIni adalah ringkasan mengenai hukum puasa, syarat-syarat, kewajiban, sunah-sunah, hal-hal yang mustahab (di sukai) maupun penjelasan mengenai apa-apa yang membatalkan dan yang tidak membatalkan puasa, dengan menyebutkan faedah-faedah penting. Kami jadikan sederhana dan ringkas dalam poin-poin agar mudah dihafal dan dipahami. Diambil dari Kalamulah -ta'âla-, sabda Rasulullah -shalallahu alaihi wasalam- dan perkataan ulama muhaqiqin, dengan dalil-dalil yang masyhur dalam kitab dan sunah.
Karya : Abdullah Bin Jarullah Bin Ibrahim Al Jarullah
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/318677
- SHALAT BERJAMA`AH Keutamaan, Manfaat dan Hukumnyashalat merupakan suatu perkara yang besar, melihat kedudukannya yang sangat esensial di dalam rukun Islam setelah syahadatain, dan shalat juga merupakan pembeda antara seorang muslim dengan seorang kafir, serta ia merupakan sendi agama Islam , tulisan ini mencoba untuk menguak hukum, keutamaan dan manfaat shalat berjamaah ….
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Penterjemah : Muhammad Khairuddin
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/291540
- pedoman ringkas bergambar untuk memahami islam-
Karya : Ibrahim Abu Harb
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/193461
- Al-Quran Dan TerjemahnyaAl-Quran Dan Terjemahnya.
Terbitan : Mujmma' King Fahd Untuk Percetakan Al Mushaf As-Syarif Di Madinah Al Munawarah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1683
- Hadist Arba'in NawawiyahKitab Arba'in Nawawy merupakan salah satu kitab hadits yang sangat masyhur dikalangan kaum muslimin, ditulis oleh Imam Muhyiddin An-Nawawy yang mencakup hadits-hadits Jawami' kalim (hadits pendek tapi maknanya sangat luas). Buku ini sekalipun bentuknya kecil dan hanya memuat 42 hadits, akan tetapi mendapat perhatian yang sangat besar dari kalangan kaum muslimin, ia telah disyarah (diberi keterangan) oleh para ulama dulu maupun sekarang.
Karya : Imam Nawawi
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri
Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1617












