Indonesia - Sorah Al-Fil ( The Elephant )

Noble Qur'an » Indonesia » Sorah Al-Fil ( The Elephant )

Choose the reader


Indonesia

Sorah Al-Fil ( The Elephant ) - Verses Number 5
أَلَمْ تَرَ كَيْفَ فَعَلَ رَبُّكَ بِأَصْحَابِ الْفِيلِ ( 1 ) Al-Fil ( The Elephant ) - Ayaa 1
Apakah kamu tidak memperhatikan bagaimana Tuhanmu telah bertindak terhadap tentara bergajah?
أَلَمْ يَجْعَلْ كَيْدَهُمْ فِي تَضْلِيلٍ ( 2 ) Al-Fil ( The Elephant ) - Ayaa 2
Bukankah Dia telah menjadikan tipu daya mereka (untuk menghancurkan Ka'bah) itu sia-sia?
وَأَرْسَلَ عَلَيْهِمْ طَيْرًا أَبَابِيلَ ( 3 ) Al-Fil ( The Elephant ) - Ayaa 3
dan Dia mengirimkan kapada mereka burung yang berbondong-bondong,
تَرْمِيهِم بِحِجَارَةٍ مِّن سِجِّيلٍ ( 4 ) Al-Fil ( The Elephant ) - Ayaa 4
yang melempari mereka dengan batu (berasal) dari tanah yang terbakar,
فَجَعَلَهُمْ كَعَصْفٍ مَّأْكُولٍ ( 5 ) Al-Fil ( The Elephant ) - Ayaa 5
lalu Dia menjadikan mereka seperti daun-daun yang dimakan (ulat).

Daftar Buku

  • Islam Pondasi dan LandasannyaBuku yang sangat bagus menjelaskan tentang dasar-dasar agama islam dan landasannya secara terperinci disertai dalil-dalil yang sahih baik dari alquran maupun sunnah serta akibat buruk bagi orang yang tidak mau berpegang kepada agama yang mulia ini .

    Karya : Muhammad Abdullah Shalih Al-Suhaim

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/207786

    Download :Islam Pondasi dan LandasannyaIslam Pondasi dan Landasannya

  • Sholat, Definisi, Anjuran, dan AncamannyaBuku ini memaparkan tentang hal-hal yang berkaitan dengan sholat dan berbagai keutamaannya. Paparan yang lengkap disertai dengan definisi, anjuran untuk melakukan sholat, serta ancaman bagi siapa saja yang meninggalkannya.

    Karya : Abdullah Bin Abdul Hamid Al Atsary

    Editor : Ir. Salim Maqbul al-Katsiri

    Penterjemah : Syafiq Fauzi Zen Bawazier

    Terbitan : www.jdci.org situs Kantor kerjasama dakwah dan penyuluhan bagi warga pendapat di kota Jedah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371389

    Download :Sholat, Definisi, Anjuran, dan Ancamannya

  • MASJID & PENGARUHNYA DALAM DUNIA PENDIDIKMenjelaskan tentang Kedudukan & Peranan Masjid Dalam Islam, serta Tugas Universalnya bagi Kemaslahatan Dunia & Akhirat, Urgensi Masjid & Keterikatannya dengan Masyarakat Muslim, Masjid merupakan Media Implementasi Amal dalam rangka mengajak kepada Iman & Amal Soleh, Pendidikan, Pembudayaan, Pembinaan dan Penyuluhan.

    Karya : Shalih Ghanim Al-Sadlan

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Penterjemah : Muhammad Khairuddin

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/231658

    Download :MASJID & PENGARUHNYA DALAM DUNIA PENDIDIKMASJID & PENGARUHNYA DALAM DUNIA PENDIDIK

  • QADHA DAN QADARDalam buku ini dijelaskan secara gamblang prinsip yang dianut oleh ahlussunnah wal jama`ah dan para ulama salaf dalam masalah qadha dan qadar, dan diuraikan pula kerancuan yang terdapat dalam pemahaman- pemahaman yang menyimpang tentang masalah qadha dan qadar serta bantahannya berdasarkan dalil naqli maupun ‘aqli.

    Karya : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin

    Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid

    Penterjemah : Masykur M.Z.

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/70868

    Download :QADHA DAN QADARQADHA DAN QADAR

  • Sifat Wara’ Mutiara Kisah Salaf Dalam Berinteraksi Dengan Pekara Syubhat Dan HaramDengan senang hati kami sajikan sekelumit kisah salafussoleh (generasi awal Islam) dalam wara. Agar menjadi pemicu dalam meneladani dan berjalan di atas jalan mereka di zaman sekarang ini, zaman yang penuh godaan dan kemungkaran; buah kerancuan dan hawa nafsu. Kini pemahaman menjadi terbalik. Mereka yang wara, menjauhi perkara haram dan samar-samar dianggap lugu, tidak tahu kebaikan diri, tidak sempurna akalnya serta gelaran lain yang kita dengar dari waktu ke waktu dari mereka yang hatinya telah diresapi oleh cinta dunia dan mengendus-endus dibalik kelezatannya.

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/312022

    Download :Sifat Wara’ Mutiara Kisah Salaf Dalam Berinteraksi Dengan Pekara Syubhat Dan HaramSifat Wara’ Mutiara Kisah Salaf Dalam Berinteraksi Dengan Pekara Syubhat Dan Haram

Choose language

Choose Sorah

Daftar Buku

Choose tafseer

Participate

Bookmark and Share