Noble Qur'an » Indonesia » Daftar Buku » Sihir, Ciri-Ciri, dan Penanggulangannya
Sihir, Ciri-Ciri, dan Penanggulangannya
Buku ini menjelaskan tentang hal-hal yang berkaitan dengan sihir seperti pengertian sihir, ciri-ciri dan macamnya. Berikut juga diterangkan tentang bagaimana cara berlindung dari bahaya sihir dan 'ain.Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371411
Daftar Buku
- Tujuh Puluh Masalah Seputar PuasaSesungguhnya Allah telah mengarunia hamba-hamba-Nya dengan musim-musim kebaikan. Pada musim-musim itu kebaikan dilipat gandakan, dosa-dosa dihapuskan dan derajat diangkat. Yang teragung dari musim-musim itu adalah bulan Ramadhan, yang telah Allah wajibkan kepada hamba-Nya berpuasa, memotivasi dan mengarahkan mereka agar bersyukur atas perintah-Nya. Karena ibadah ini agung, sudah semestinya kaum muslimin mempelajari hukum-hukum yang berkenaan dengan bulan puasa ini. Risalah ini mengandung sari dari hukum-hukum puasa, adab-adab dan sunah-sunahnya.
Karya : Muhammad bin Shaleh Al Munajjid
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/318552
- Menyingkap Kesesatan Aqidah Syiah-
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/370711
- Kiat Berpegang Teguh Dengan Agama AllahKiat Berpegang Teguh Dengan Agama Allah : Buku ini berbicara tentang sarana-sarana yang bisa membantu seorang mukmin untuk berpegang teguh terhadap agamanya juga menerangkan tentang fitnah-fitnah yang dapat mengganggu keteguhan tersebut, seperti fitnah harta, kedudukan, keluarga, dan penyiksaan atau kezdaliman musuh-musuh islam.
Karya : Muhammad bin Shaleh Al Munajjid
Editor : Erwandi Tirmizi
Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/67381
- MA’AF…..DILARANG MEROKOK !!!MA’AF…..DILARANG MEROKOK !!!: Menjelaskan tentang bahauya rokok dan beberapa penyakit bahaya yang ditimbulkan olehnya, kemudian menjelaskan tentang hukum merokok dalam islam dengan menukil beberapa fatwa ulama yang berkaitan dengannya
Karya : Thalal Bin Sa'ad Al-'Utaibi
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/67383
- DO'A DAN DZIKIR PILIHANDO'A DAN DZIKIR PILIHAN: Doa adalah perisai dan senjata orang muslim maka doa merupakan suatu hal yang penting bagi setiap muslim, dalam buku ini disebutkan beberapa doa yang diajarkan oleh Rasulullah saw yang dapat kita baca agar lisan kita senantiasa berzikir dan selalu ingat kepada Allah
Karya : Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz
Editor : Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Penterjemah : Abu Ibrahim Suwito
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/70863












