Noble Qur'an » Indonesia » Daftar Buku » Pelajaran di Bulan Shafar
Pelajaran di Bulan Shafar
Risalah ini membahas: Bulan Shafar di masa bangsa Arab Jahiliah, tuntunan syari'at yang menyelisihi umat Jahiliah di bulan Shafar, bid'ah-bid'ah serta keyakinan yang salah dari orang-orang yang mengaku Islam mengenai bulan Shafar, peperangan dan kejadian-kejadian penting semasa hidup Nabi pada bulan ini serta hadits-hadits palsu yang beredar mengenai bulan Shafar.Karya : Muhammad bin Shaleh Al Munajjid
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/330866
Daftar Buku
- Materi Hadits Level -1Pelajaran hadits level pertama pada acara Daurah Syar'iyah yang diadakan di Kantor Jaliyat Rabwah.
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/326428
- 50 Nasehat untuk WanitaBuku ini berisi 50 nasehat penting berkaitan dengan tauhid dan akhlak yang penulis wasiatkan kepada para wanita muslimah agar senantiasa mengingat Allah dan mematuhi perintah-Nya serta larangan-Nya disetiap aspek kehidupannya, dimanapun dia berada, dan apapun kegiatannya.
Penterjemah : Amrozi Muhammad Rais
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371393
- MA’AF…..DILARANG MEROKOK !!!MA’AF…..DILARANG MEROKOK !!!: Menjelaskan tentang bahauya rokok dan beberapa penyakit bahaya yang ditimbulkan olehnya, kemudian menjelaskan tentang hukum merokok dalam islam dengan menukil beberapa fatwa ulama yang berkaitan dengannya
Karya : Thalal Bin Sa'ad Al-'Utaibi
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Penterjemah : Abdullah Haidar
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/67383
- Hakikat Kesaksian Muhammad ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam ) utusan Allah: Risalah ringkas sekitar (hakikat bersaksi bahwa Muhammad adalah utusan Allah), yang perlu karena kami melihat banyaknya kebodohan di kalangan umat Islam, terhadap hakikat syahadat bahwa Muhammad utusan Allah, dan kesalahan mereka dalam memahaminya.
Karya : Abdul Aziz Abdullah Anl Al-Syaikh
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/178739
- Materi Tauhid Level -1Materi Tauhid level pertama pada acara Daurah Syar'iyah yang diadakan di Kantor Jaliyat Rabwah.
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/326430