Indonesia - Sorah Al-Ghashiya ( The Overwhelming )

Noble Qur'an » Indonesia » Sorah Al-Ghashiya ( The Overwhelming )

Choose the reader


Indonesia

Sorah Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Verses Number 26
هَلْ أَتَاكَ حَدِيثُ الْغَاشِيَةِ ( 1 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 1
Sudah datangkah kepadamu berita (tentang) hari pembalasan?
وُجُوهٌ يَوْمَئِذٍ خَاشِعَةٌ ( 2 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 2
Banyak muka pada hari itu tunduk terhina,
عَامِلَةٌ نَّاصِبَةٌ ( 3 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 3
bekerja keras lagi kepayahan,
تَصْلَىٰ نَارًا حَامِيَةً ( 4 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 4
memasuki api yang sangat panas (neraka),
تُسْقَىٰ مِنْ عَيْنٍ آنِيَةٍ ( 5 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 5
diberi minum (dengan air) dari sumber yang sangat panas.
لَّيْسَ لَهُمْ طَعَامٌ إِلَّا مِن ضَرِيعٍ ( 6 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 6
Mereka tiada memperoleh makanan selain dari pohon yang berduri,
لَّا يُسْمِنُ وَلَا يُغْنِي مِن جُوعٍ ( 7 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 7
yang tidak menggemukkan dan tidak pula menghilangkan lapar.
وُجُوهٌ يَوْمَئِذٍ نَّاعِمَةٌ ( 8 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 8
Banyak muka pada hari itu berseri-seri,
لِّسَعْيِهَا رَاضِيَةٌ ( 9 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 9
merasa senang karena usahanya,
فِي جَنَّةٍ عَالِيَةٍ ( 10 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 10
dalam surga yang tinggi,
لَّا تَسْمَعُ فِيهَا لَاغِيَةً ( 11 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 11
tidak kamu dengar di dalamnya perkataan yang tidak berguna.
فِيهَا عَيْنٌ جَارِيَةٌ ( 12 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 12
Di dalamnya ada mata air yang mengalir.
فِيهَا سُرُرٌ مَّرْفُوعَةٌ ( 13 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 13
Di dalamnya ada takhta-takhta yang ditinggikan,
وَأَكْوَابٌ مَّوْضُوعَةٌ ( 14 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 14
dan gelas-gelas yang terletak (di dekatnya),
وَنَمَارِقُ مَصْفُوفَةٌ ( 15 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 15
dan bantal-bantal sandaran yang tersusun,
وَزَرَابِيُّ مَبْثُوثَةٌ ( 16 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 16
dan permadani-permadani yang terhampar.
أَفَلَا يَنظُرُونَ إِلَى الْإِبِلِ كَيْفَ خُلِقَتْ ( 17 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 17
Maka apakah mereka tidak memperhatikan unta bagaimana dia diciptakan,
وَإِلَى السَّمَاءِ كَيْفَ رُفِعَتْ ( 18 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 18
Dan langit, bagaimana ia ditinggikan?
وَإِلَى الْجِبَالِ كَيْفَ نُصِبَتْ ( 19 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 19
Dan gunung-gunung bagaimana ia ditegakkan?
وَإِلَى الْأَرْضِ كَيْفَ سُطِحَتْ ( 20 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 20
Dan bumi bagaimana ia dihamparkan?
فَذَكِّرْ إِنَّمَا أَنتَ مُذَكِّرٌ ( 21 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 21
Maka berilah peringatan, karena sesungguhnya kamu hanyalah orang yang memberi peringatan.
لَّسْتَ عَلَيْهِم بِمُصَيْطِرٍ ( 22 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 22
Kamu bukanlah orang yang berkuasa atas mereka,
إِلَّا مَن تَوَلَّىٰ وَكَفَرَ ( 23 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 23
tetapi orang yang berpaling dan kafir,
فَيُعَذِّبُهُ اللَّهُ الْعَذَابَ الْأَكْبَرَ ( 24 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 24
maka Allah akan mengazabnya dengan azab yang besar.
إِنَّ إِلَيْنَا إِيَابَهُمْ ( 25 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 25
Sesungguhnya kepada Kami-lah kembali mereka,
ثُمَّ إِنَّ عَلَيْنَا حِسَابَهُم ( 26 ) Al-Ghashiya ( The Overwhelming ) - Ayaa 26
kemudian sesungguhnya kewajiban Kami-lah menghisab mereka.

Daftar Buku

  • Tauhid Prioritas Pertama dan UtamaRingkasan : Ini adalah risalah yang sangat besar manfaat dan faidahnya baik bagi orang awam maupun kaum intelektual, karena didalamnya memuat jawaban Syaikh Muhammad Nashiruddin Al-Albani tentang "Apa jalan yang harus ditempuh untuk mencapai kebangkitan kaum muslimin?, Dan jalan apa yang harus ditempuh oleh mereka sehingga Allah memberikan kekuasaan kepada mereka serta menempatkan mereka pada suatu kedudukan yang layak dianatara umat-umat yang lain?...

    Karya : Muhammad Nashiruddin Al-Albani

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Penterjemah : Fariq Qasim 'Anuz

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/191372

    Download :Tauhid Prioritas Pertama dan Utama

  • Nasehat Untuk Wanita PekerjaBuku ini berisi tentang nasihat-nasihat keagamaan bagi para wanita pada umumnya dan bagi para pekerja wanita pada khususnya.

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Penterjemah : Erwandi Tirmizi

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371151

    Download :Nasehat Untuk Wanita Pekerja

  • Hukum - Hukum JenazahMenjelaskan Hukum-Hukum yang berkaitan dengan jenazah,seperti Hal-hal yang wajib bagi orang yang sakit, Hukum mengharapkan kematian, Tanda-tanda husnul khatimah,dan Apa yang dilakukan terhadap seorang muslim apabila ia meninggal dunia, juga Menjelaskan tentang hukum ta'ziyah, ziyarah kubur tata cara dan adabnya, serta apa yang dibaca ketika berziarah, juga menjelaskan hukum ziarah kubur bagi wanita serta macam-macam orang yang berziarah kubur.

    Karya : Muhammad ibrahim Al tuwaijry

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/117599

    Download :Hukum - Hukum JenazahHukum - Hukum Jenazah

  • DOSA-DOSA YANG DIANGGAP BIASADosa-Dosa Yang Dianggap Biasa: menjelaskan secara rinci tentang perbuatan-perbuatan dosa yang sering diabaikan oleh seorang muslim bahkan sering dilakukan tanpa mengetahui bahwa itu adalah perbuatan dosa. Semoga setelah membaca buku ini, kita dapat menghindari perbuatan-perbuatan tersebut.

    Karya : Muhammad bin Shaleh Al Munajjid

    Editor : Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Abu Bakar Muhammad Al-Tuway

    Penterjemah : Ainul Harits Umar Thayyib

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/71037

    Download :DOSA-DOSA YANG DIANGGAP BIASADOSA-DOSA YANG DIANGGAP BIASA

  • Tanda-Tanda Cinta Kepada Rasulullah ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam )Buku yang menjelaskan tentang tanda-tanda kecintaan terhadap Nabi ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam ) seperti siap berkorban untuk menolong beliau dan menjalankan perintah serta menjauhi larangan-larangan beliau.

    Karya : Fadhl Ilahi Dzahir

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/338839

    Download :Tanda-Tanda Cinta Kepada Rasulullah ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam )

Choose language

Choose Sorah

Daftar Buku

Choose tafseer

Participate

Bookmark and Share