Noble Qur'an » Indonesia » Daftar Buku » Kilauan Mutiara Hikmah Dari Perkataan Salaful Ummah
Kilauan Mutiara Hikmah Dari Perkataan Salaful Ummah
Kumpulan mutiara hikmah yang dirangkai oleh penyusunnya dengan apik dan lugas. Beliau memilih mutiara-mutiara ini dari lautan ilmu yang terkandung di dalam karya- karya besar ulama Salaf. Dan mutiara ini beliau awali rangkaiannya dengan Kalam Allah Yang Maha Sempurna kemudian sabda Rasul-Nya Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam sekaligus sebagai dasar ucapan-ucapan ulama dan para imam tersebut. Yang itu semua akan menjadi nasehat bagi kita semua…Editor : Muhammad Umar As-Sewed
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/191582
Daftar Buku
- Islam Pondasi dan LandasannyaBuku yang sangat bagus menjelaskan tentang dasar-dasar agama islam dan landasannya secara terperinci disertai dalil-dalil yang sahih baik dari alquran maupun sunnah serta akibat buruk bagi orang yang tidak mau berpegang kepada agama yang mulia ini .
Karya : Muhammad Abdullah Shalih Al-Suhaim
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/207786
- 30 Langkah Mendidik Anak Agar Mengamalkan Ajaran AgamaPada tulisan ini, penulis menyebutkan 30 langkah praktis mendidik anak agar mengamalkan agama ini, dengan menyebutkan contoh permisalan yang cemerlang dari generasi salafussoleh ketika mendidik putra-putri mereka.
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/353466
- Sholat, Definisi, Anjuran, dan AncamannyaBuku ini memaparkan tentang hal-hal yang berkaitan dengan sholat dan berbagai keutamaannya. Paparan yang lengkap disertai dengan definisi, anjuran untuk melakukan sholat, serta ancaman bagi siapa saja yang meninggalkannya.
Karya : Abdullah Bin Abdul Hamid Al Atsary
Editor : Ir. Salim Maqbul al-Katsiri
Penterjemah : Syafiq Fauzi Zen Bawazier
Terbitan : www.jdci.org situs Kantor kerjasama dakwah dan penyuluhan bagi warga pendapat di kota Jedah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371389
- DARAH KEBIASAAN WANITADarah Kebiasaan Wanita: menjelaskan tentang darah kebiasaan seorang wanita seperti haidh, istihadhah, dan nifas tentang masa terjadinya, perbedaannya, dan lain-lain. Dijelaskan pula hukum-hukum syar'i yang berkaitan dengan masalah tersebut seperti masalah ibadah dan masalah talak.
Karya : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin
Editor : Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Penterjemah : Muhammad Yusuf Harun
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/71035
- Sirah NabawiyahSejarah kehidupan rasulullah saw. secara singkat, menjelaskan tentang nasab Rasulullah saw. kematian kedua orang tua dan kakeknya, nama-nama beliau dan hijrah beliau dari Mekkah ke Madinah. Menceritakan tentang ciri-ciri Rasulullah saw, kemuliaan akhlaq beliau dan mukjizat-mukjizat yang diberikan Allah kepada beliau sebagai bukti kebenaran risahnya. Menceritakan tentang sepuluh sahabat yang telah dijamin masuk surga disertai penjelasan tentang nasab dan keluarga mereka.
Karya : Imam Al Hafidz Abdul Ghani Al Maqdisi
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/77426